Sholat Idul Fithri Dan Idul Adha Tidak Bisa menggantikan Sholat Dhuha

“Apakah sholat Id (Idul fithri & Idul adha) atau sholat Istisqo bisa menggantikan sholat dhuha ataukah tidak..?”

JAWAB (Fatwa Lajnah no. 6936) :

“Sholat Id dan Istisqo tidak bisa menggantikan sholat dhuha..”

sholat Id dan sholat dhuha tidak bisa saling menggantikan, maka kerjakanlah masing-masing sholat secara terpisah, wallahu a’lam.

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.