Ibnu Mas’ud, رضي الله عنه berkata :
“Setiap orang di dunia itu tidak lain
hanya seorang tamu, sementara
hartanya itu adalah titipan.
Namanya tamu, pasti akan pergi,
dan titipan akan dikembalikan”
Shalih As-Shultan, حفظه الله تعالى
Courtesy of Mutiara Risalah Islam
