Tak Ada Gading Yang Tak Retak

Saudaraku yang berbahagia…

Kata pepatah tak ada gading yang tak retak, dan tidak ada satupun yang sempurna. Tentunya kecuali Allah yang maha sempurna.

Memang demikianlah setiap orang mesti pernah berbuat salah tanpa kecuali baik orang biasa atau para nabi sekalipun. Hal ini dijelaskan Rasululloh :

كُلُّ ابْنِ آدَمَ خَطَّاءٌ وَ خَيْرُ الخَطَّائِيْنَ التَّوَّابُوْنَ

Setiap bani adam melakukan kesalahan dan sebaik-baiknya
yang salah adalah yang bertaubat.[1]

Sampai-sampai Rasululloh bersabda:

لَوْ أَنَّ الْعِبَادَ لَمْ يُذْنِبُوْا لَخَلَقَ اللهُ خَلْقًا يُذْنِبُوْنَ ثُمَّ يَغْفِرُ لَهُمْ وَ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ

Seandainya seluruh hamba tidak berbuat dosa (sama sekali), tentulah Allah menciptakan makhluk lain yang berbuat dosa kemudian Allah mengampuni mereka dan Ia maha pengampun lagi maha penyayang.[2]

http://m.klikuk.com/tak-ada-gading-yang-tak-retak/

Semoga bermanfaat…

 Kholid Syamhudi Lc

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.