750. Tj Menikahi Anak Tiri

750. BBG Al Ilmu – 265

Tanya:
Boleh kah seseorang menikahi anak tiri nya, yang mana istri(ibu dari anak tiri) nya telah meninggal dunia??

Jawab:
Anak perempuan dari istri (anak tiri) itu adalah mahram (tidak boleh dinikahi) dengan syarat si laki-laki telah menyetubuhi ibunya. Jika hanya sekedar akad dengan ibunya namun belum sempat disetubuhi, maka boleh menikahi anak perempuannya tadi.
والله أعلم بالصواب
Sumber:
http://muslim.or.id/fiqh-dan-muamalah/siapakah-mahram-anda.html

»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶┈»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶┈»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.