Syeikh Utsaimin -rohimahulloh mengatakan,
“Hendaknya hati kita sujud sebelum anggota badan kita sujud, yaitu dengan menyadarkan hati kita agar merendah, merasa hina, dan menundukkan diri kepada Allah ‘azza wajalla”.
[Syarah Mumti’ 3/165]
Dengan hadirnya perasaan itu, kita akan merasakan nikmat dan lezatnya sujud kepada Allah ta’ala..
Penulis,
Ustadz Musyaffa’ Ad Dariny MA, حفظه الله تعالى