848. Membaca Shalawat Ketika Imam Duduk Setelah Khutbah Pertama

848. BBG Al Ilmu

Tanya:
Ditempat ana setiap jum’atan, saat khatib duduk diantara khutbah pertama dan khutbah kedua, muadzin selalu membaca sholawat dengan keras, apa hukumnya ustadz ? Ada gak dalilnya ?

Jawab:
Ust. Abu Ya’la Kurnaedi, حفظه الله

Tidak ada sunnahnya alias bid’ah.

»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶┈»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶┈»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.