Tj Hukum Undian Berhadiah

114. Tj – 43

Pertanyaan:
Akh…mau tnya, apa ya hukum nya undian dalam islam ???
Seandainya gini : pihak panitia lomba sudah menyiapkan beberapa hadiah yang “waah”, trus saya untuk mendapatkan hadiah tersebut diharuskan membeli kupon sebesar 10 rb. Terus, yang ikut undian tersebut sekitar 100 orang dan dengan uang kupon tadi tidak menutupi untuk modal membeli hadiah tersebut…itu hukum nya apa akh ???

Jawaban:
Jika seseorang disyaratkan untuk membayar dengan nominal tertentu supaya namanya masuk dalam undian puluhan/ratusan/ribuan nama yang berhak mendapatkan Door Prize maka ini bisa masuk dalam kategori perjudian yang tidak boleh berpartisipasi di dalamnya.

http://m.salamdakwah.com/baca-pertanyaan/door-prize.html

———————————————

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.