Jangan Sedih Dengan Celaan Manusia

Ibnu Muflih rohimahullah berkata,

“Jangan membuatmu sedih celaan manusia kepada dirimu. Jika mereka dusta maka itu kebaikan yang kamu tidak perlu beramal. Dan jika mereka benar maka itu sanksi yang dipercepat di dunia..”

[ Al-Adab Asy-Syar’iyyah ]

Dialih-bahasakan oleh,
Ustadz Abu Yahya Badrusalam Lc, حفظه الله تعالى

Raihlah pahala dan kebaikan dengan membagikan link kajian Islam yang bermanfaat ini, melalui jejaring sosial Facebook, Twitter yang Anda miliki. Semoga Allah Subhaanahu wa Ta’ala membalas kebaikan Anda.