902. BBG Al Ilmu – 307
Mohon penjelasan,
1. Apakah dalam Islam ada acara tukar cincin saat pernikahan ?
2. Foto prewed dalam Islam diperbolehkan kah? Walau difoto itu antara pria dan wanitanya tidak bersentuhan ?
Jawab:
Ust. Rochmad Supriyadi, حفظه الله
Tidak ada amalan tukar cincin dalam Islam, dan acara yang semisal.
Hukum foto dilarang, sebagaimana penjelasan para ulama, memfoto, menyimpan foto, dan seterusnya lebih baiknya dihindari.
Kecuali hal yang darurat, seperti untuk keperluan birokrasi negara.
والله أعلم بالصواب
»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶┈»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶┈»̶·̵̭̌✽✽·̵̭̌«̶